Just another free Blogger theme
January 20, 2019
January 17, 2019
by maabudarrin.blogspot.com on January 17, 2019
No comments
YAYASAN PENDIDIKAN ABU DARRIN
MADRASAH
ALIYAH ABU DARRIN
PENILAIAN
AKHIR SEMESTER
TP.
2018 / 2019
|
|||
MAPEL
|
: SEJARAH INDONESIA
|
NAMA PESERTA
|
:
|
KELAS
|
: X
|
NOMOR PESERTA
|
:
|
JURUSAN
|
: IPA/IPS/BHS/AGM
|
NAMA GURU
|
:
|
HARI/TANGGAL
|
: RABU,
05
DESEMBER 2018
|
JAM KE-
|
: 01
|
PILIHLAH SATU JAWABAN YANG PALING BENAR !
1.
Dalam mempelajari sejarah, kita memerlukan konsep
berpikir yang tepat agar tidak rancu dengan ilmu-ilmu sosial lainnya. Berikut
ini yang temasuk konsep berpikir dalam ilmu sejarah adalah ...
A. monokronik dan
diakronik
B. sinkronik dan
diakronik
C. anakronisme dan
kronik
D. kronik dan
monokronik
E. anakronisme dan
sinkronik
2.
Jika kita mempelajari peristiwa sejarah secara
menyeluruh, meliputi waktu yang panjang, namun terbatas dalam ruang, kita
menggunakan konsep berpikir ...
A. anakronisme
B. diakronik
C. kronik
D. kronologis
E. sinkronik
3.
Diakronik berasal dari kata bahasa ... yaitu ...
A. Belanda, dichcronichte
B. Yunani, diachronic
C. Inggris, dichronic
D. Jerman, dichten
E. Prancis, de cronichle
4.
Berikut ini pernyataan yang sesuai dengan konsep berikir
diakronik adalah ...
A. konsep ruangnya
luas meliputi seluruh wilayah
B. sebuah pristiwa
sejarah dapat berdiri sendiri tanpa disebabkan peristiwa lainnya
C. konsep waktu dalam
peristiwa sejarahnya hanya meliputi satu masa saja
D. konsep diakronik
membantu memahami perubahan dan perkembangan yang terjadi dalam perjalanan
sejarah
E. mempelajari
peristiwa sejarah secara horisontal
5.
Ketika akan mempelajari peristiwa proklamasi Kemerdekaan
RI, kita perlu juga mempelajari peristiwa Rengasdengklok, perumusan teks
proklamasi, hingga hari pembacaan teks proklamasi tersebut. Hal tersebut sesuai
dengan konsep berpikir sejarah, yaitu ...
A. diakronik
B. kronologi
C. kronik
D. periodesasi
E. sinkronik
6.
Sinkronik berasal dari bahasa Yunani, yaitu ...
dan ... yang artinya ...
A. sin, kronik, dengan dan waktu
B. syn, khronos, singkat dan waktu
C. sinc, chronicles, runtut dan catatan
D. syn, khronos, dengan dan waktu
E. syiin, chromos, catatan dan waktu
7.
Konsep sinkronik dalam mempelajari sejarah artinya ...
A. mempelajari
peristiwa sejarah sesuai dengan waktu terjadinya
B. melakukan
pengelompokan peristiwa sejarah berdasarkan ciri khasnya
C. mempelajari
peristiwa sejarah dalam kurun waktu yang singkat, namun meliputi aspek ruang
yang lebih luas
D. berpikir secara
vertikal dalam mempelajari peristiwa sejarah
E. melakukan
perbandingan dalam setiap peristiwa sejarah yang terjadi
8.
Konsep berpikir sinkronik dalam mempelajari
peristiwa-peristiwa sejarah akan membutuhkan ...
A. biaya penelitian
yang besar
B. bantuan ilmu-ilmu
sosial lainnya
C. sumber asli hasil
wawancara dengan pelaku sejarah
D. waktu yang lama
untuk membuat analisisnya
E. perbandingan
dengan ilmu sosial lainnya
9.
Salah satu hasil penelitian peristiwa sejarah yang
menggunakan konsep berpikir sinkronik adalah ...
A. pemberontakan
petani Banten tahun 1888
B. evolusi manusia di
muka bumi
C. sejarah
perkembangan industri di Indonesia
D. kehidupan budaya
masa pra aksara
E. pemerintah
Indonesia masa Orde Lama
10. Dalam sejarah,
kita sering menemukan adanya pengelompokkan peristiwa-peristiwa sejarah ke
dalam masa tertentu berdasarkan ciri-ciri yang sama. Hal tersebut dikenal
dengan istilah ...
A. Anakronisme
B. Sinkronik
C. Kronik
D. Kronologi
E. Periodisasi
11. Perhatikan contoh contoh
berikut ini !
Tahun (M)
|
Kronologi
|
0
|
Masa pangkal sejarah
|
0 – 600
|
Masa Kutai – Tarumanegara
|
600 – 1300
|
Masa Sriwijaya – Medang – Singasari
|
1300 – 1500
|
Masa Majapahit
|
1500 – 1600
|
Masa kerajaan Islam
|
1600 – 1700
|
Masa Aceh – Mataram – Makassar
|
1700 – 1945
|
Masa Kolonialisme
|
1945 – skrg
|
Masa Pemerintahan RI
|
Contoh periodisasi
sejarah Indonesia oleh Prof. Dr. Soekanto tersebut disusun berdasarkan ...
A.
ketatanegaraan
B.
perekonomian negara
C.
penjajahan asing
D.
pengaruh kebudayaan
E.
kehidupan sosial
12. Menurut Prof. Dr.
Sartono Kartodirdjo, derajat suatu bangsa meliputi berbagai bidang kehidupan
manusia, seperti politik ekonomi, budaya, dan pengaruh asing sangat penting
untuk menentukan periodisasi sejarah Indonesia. Berikut ini yang merupakan
contoh periodisasi menurut Prof. Dr. Sartono Kartodirjo adalah ...
A. Masa Pra aksara –
zaman kuno – zaman baru – masa RI
B. Masa kerajaan
Hindu – Buddha – Islam – masa penjajahan asing
C. Masa penjajahan
VOC – masa penjajahan Inggris – masa penjajahan kerajaan Belanda – masa R.I
D. Masa penjajahan
asing – masa kemerdekaan R.I – masa orde lama – masa orde baru
E. Masa Indonesia
kuno – masa Indonesia baru – masa Indonesia modern
13. Berikut ini yang tidak
termasuk tujuan disusunnya periodisasi sejarah Indonesia adalah ...
A. mempermudah
memahami perkembangan sejarah
B. melakukan
penyederhanaan dalam sejarah
C. menganalisis
perkembangan yang terjadi pada setiap periode
D. memudahkan
klasifikasi dalam ilmu sejarah
E. menunjukkan peran
bangsa Indonesia dalam sejarah
14. Penyusunan
peristiwa-peristiwa sejarah berdasarkan urutan waktu kejadiannya dari awal
sampai yang paling akhir terjadi, merupakan pengertian dari ...
A. anakronisme
B. sinkronik
C. kronik
D. kronologi
E. periodisasi
15. Peristiwa sejarah
yang tidak ditempatkan berdasarkan urutan waktu kejadiannya sehingga mengalami
kerancuan disebut ...
A. anakronisme
B. diakronik
C. sinkronik
D. kronik
E. kronologi
16. Perhatikanlah
rangkaian peristiwa berikut !
1) 18 Mei 1998 :
ketua MPR Harmoko meminta Soeharto untuk turun dari jabatannya sebagai presiden
2) 19 Mei 1998 :
Presiden Soeharto menyatakan tidak akan mundur dari jabatannya, akan tetapi
melaksanakan pemilu secepatnya
3) 20 Mei 1998 :
ketua MPR Harmoko menyarankan Presiden Soeharto untuk mengundurkan diri
4) 21 Mei 1998 :
Presiden Soeharto mengumumkan pwengunduran dirinya pada pukul 09.00 WIB. Wakil
Presiden B.J. Habibie menjadi Presiden baru Indonesia
Catatan rangkaian peristiwa di atas
merupakan salah satu contoh dari ...
A. babad
B. periodisasi
C. kronik
D. kronologi
E. tambo
17. Catatan perjalanan
para musafir atau pendeta tiongkok yang berkunjung ke Nusantara sering
dijadikan pedoman yang memberikan informasi penting tentang sejarah Indonesia,
terutama pada masa kerajaan Hindu-Buddha dan Islam. Catatan perjalanan itu
disebut ...
A. babad
B. periodisasi
C. kronik
D. kronologi
E. tambo
18. Salah satu
hubungan antara ilmu sejarah dan manusia ...
A. manusia adalah
objek dalam ilmu sejarah
B. manusia adalah
subyek dalam ilmu sejarah
C. manusia merupakan
objek dan subjek dalam ilmu sejarah
D. ilmu sejarah
membentuk kehidupan manusia
E. ilmu sejarah
selalu membahas tentang perilaku manusia
19. Konsep ruang dalam
mempelajari sejarah berkaitan dengan ...
A. waktu terjadinya
peristiwa tersebut
B. manusia sebagai
pelaku sejarah
C. lokasi terjadinya
peristiwa sejarah
D. kausalitas
antarperistiwa sejarah
E. generalisasi
peristiwa sejarah
20. Konsep ruang dalam
mempelajari peristiwa sejarah telah membagi historiografi Indonesia menjadi ...
A. sejarah politik,
ekonomi, dan sosial
B. sejarah lama dan
baru
C. sejarah lokal,
nasional, dan dunia
D. sejarah
tradisional dan modern
E. sejarah
kontemporer dan tradisional
21. Hal penting yang kita
peroleh dengan menggunakan konsep ruang dalam mempelajari sejarah adalah ...
A. konsep ruang
membatasi kreativitas berpikir sejarah
B. konsep ruang
menunjukkan adanya perbedaan pola pikir masyarakat di setiap daerah
C. kehidupan sosial
masyarakat yang berbeda di setiap wilayah
D. periodisasi
disusun berdasarkan konsep ruang dalam masyarakat
E. adanya keterkaitan
antara konsep ruang dan faktor-faktor munculnya peristiwa sejarah
22. Ketiga unsur
penting yang terdapat dalam ilmu sejarah adalah ...
A. manusia, ruang,
dan waktu
B. manusia, ruang,
dan spasial
C. periodisasi,
kronologi, dan generalisasi
D. perubahan,
perkembangan, dan keberlanjutan
E. temporer, spasial,
dan generalisasi
23. Berikut ini yang
termasuk contoh keterkaitan antara peristiwa sejarah dan konsep ruang adalah
...
A. perbandingan masa
pemerintahan RI pada masa orde lama dan orde baru
B. peristiwa Bandung
lautan api yang terjadi di Bandung dijadikan sebagai peristiwa sejarah nasional
karena pengaruhnya yang penting bagi bangsa Indonesia
C. pada masa kerajaan
Mataram, terjadi perpindahan lokasi pusat pemerintahan yang bergeser ke timur
akibat sering terjadi bencana gempa dan gurung meletus
D. peristiwa
reformasi 1998 yang disebabkan oleh kririis moneter
E. pemilu 1955 yang
dianggap paling demokratis karena diikuti oleh banyak partai politik
24. Berikut ini contoh
pendekatan konsep ruang terkait periode pra aksara adalah ...
A. pada zaman logam,
manusia praaksara telah mengenal tekhnik pembuatan logam dengan cara bivalve dan a cire perdue
B. kapak lonjong
memiliki fungsi yang sama dengan kapak persegi, yakni sebagai alat pertanian
dan sebagai alat upacara
C. bangunan megalitik
mencakup antara lain menhir dan sarkofagus
D. pada masa berburu
dan mengumpulkan makanan manusia praaksara tinggal di gua-gua terbuka yang
dekat dengan sumber air
E. Homo floresiensis yang dikenal juga dengan hobbit diperkirakan hidup antara 94.000
– 13.000 tahun lalu
25. Konsep waktu dalam
mempelajari peristiwa sejarah sangat penting tidak hanya untuk masa kini,
tetapi juga untuk masa mendatang karena ...
A. konsep waktu dalam
sejarah terbagi menjadi masa lalu, masa kini, dan masa depan
B. konsep waktu dapat
menunjukkan perubahan dan perkembangan yang terjadi dalam setiap kurun waktu
C. konsep waktu dalam
sejarah dapat digunakan untuk meramalkan peristiwa yang terjadi pada masa
mendatang
D. konsep waktu pada
masa lalu menunjukkan bahwa tidak akan ada masa depan tanpa masa lalu
E. masa lalu
merupakan objek kajian sejarah
26. Awal kehidupan makhluk hidup diperkirakan sudah ada pada
zaman ….
A. paleozoikum
B. kainozoikum
C. sekunder
D. kuarter
E. tersier
27. Ciri utama kehidupan pada masa arkeozoikum, yaitu ….
A. sudah ada binatang
B. sudah ada manusia
C. bumi mulai mendingin
D. sudah ada makhluk ber sel satu
E. belum ada kehidupan makhluk hidup
28. Kehidupan pada masa kuarter adalah mulai adanya kehidupan ….
A. reptil
B. burung
C. manusia
D. mamalia
E. dinosaurus
29. Meganthropus paleojavanicus, Pithecanthropus erectus, dan
Homo wajakensis ditemukan pada zaman ….
A. mesozoikum
B. aluvium
C. diluvium
D. arkeozoikum
E. paleozoikum
30. Sumbangan Indonesia dalam perkembangan ilmu pengetahuan di
dunia terutama kajian arkeologi sangat penting. Hal ini terbukti dari adanya
penemuan jenis manusia purba tertua di Pulau Jawa, yaitu ….
A. Meganthropus paleojavanicus
B. Pithecanthropus robustus
C. Pithecanthropus erectus
D. Sinanthropus pekinensis
E. Homo soloensis
31. Tokoh yang pertama kali menemukan manusia purba di Indonesia
adalah ….
A. Eugene Dubois
B. Von Koenigswald
C. Opennoorth
D. T. Jacob
E. Ter Haarth
32. Fosil yang pertama kali ditemukan di Indonesia adalah ….
A. Homo soloensis
B. Homo wajakensis
C. Pithecanthropus mojokertensis
D. Pithecanthropus erectus
E. Meganthropus paleojavanicus
33. Meganthropus adalah salah satu jenis fosil manusia purba di
Indonesia yang ditemukan oleh Von Koenigswald di daerah ….
A. Trinil
B. Wajak
C. Sangiran
D. Ngandong
E. Mojokerto
34. Pola hidup berburu dan mengumpulkan makan dapat dikategorikan
sebagai kehidupan yang berpola ….
A. food
producing
B. food
gathering
C. manufacturing
D. semi food gathering
E. semi food producing
35. pada zaman mesolitikum sudah dikenal seni dengan bukti
ditemukannya ….
A. gambar tangan pada gua dinding Leang-leang, di Sulawesi
Selatan
B. moko denga pola hias prasejarah di Alor, Nusa Tenggara Timur
C. gambar relief perahu lesung pada candi Borobudur
D. nekara di Pulau Alor, Nusa Tenggara Timur
E. relief Ramayana pada candi Prambanan
36. Berikut ini yang bukan ciri-ciri masyarakat nomaden adalaah
….
A. berpindah-pindah tempat
B. berburu binatang
C. hidup berkelompok
D. food
gathering
E. bercocok tanam
37. Masa bercocok tanam nerupakan tonggak kemajuan kehidupan
manusia karena ….
A. ditemukan rumah-rumah panggung di atas pohon
B. manusia purba sudah mulai mengenal api
C. revolusi dari food
gathering ke food producing
D. revolusi dari food
producing ke food gathering
E. adanya pembagian tugas pada setiap pekerjaan
38. Pada kebudayaan megalitikum di Indonesia ditemukan banyak
benda kebudayaan seperti berikut, kecuali
….
A. candrasa
B. dolmen
C. menhir
D. sarkofagus
E. punden berundak-undak
39. Pembuatan bangunan besar pada zaman megalitikum berkaitan dengan adanya ….
A. sistem kepercayaan mereka
B. nilai guna untuk keperluan sehari-hari
C. tradisi bercocok tanam
D. aspek estetika
E. perburuan
40. Alat-alat yang dihasilkan pada masa perundagian memiliki
ciri, yaitu ….
A. berfungsi sebagai hiasan dan kepercayaan
B. bentuk batunya masih kasar
C. terbuat dari bahan logam
D. batu sudah mulai diasah
E. terbuat dari tanah liat
41. Benda-benda perunggu yang ditemukan dalam zaman logam,
dibuat dengan tekhnik Bivalve, artinya ….
A. menggunakan dua cetakan yang dirapatkan
B. diawali dengan membuat bentuk benda logam dari lilin
C. menggunakan meja yang diputar untuk menciptakan bentuk
D. menggunakan peralatan dari perunggu sebagai bahan dasar
E. terbuat dari tanah liat yang dikeringkan, dibakar, dan
diberi lubang
42. Bangunan berupa tiang atau tugu batu tunggal yang didirikan
untuk menghormati roh nenek moyang disebut ….
A. menhir
B. dolmen
C. sarkofagus
D. kubur batu
E. pundek berundak-undak
43. Hasil kebudayaan Megalitikum yang banyak ditemukan di Bali
dan Sumatra barat serta memiliki fungsi sebagai peti jenazah berbentuk seperti palung atau lesung, tetapi tertutup
disebut ….
A. menhir
B. dolmen
C. waruga
D. sarkofagus
E. punden berundak-undak
44. Berikut karakter-karakter manusia purba :
1) Memiliki tengkorak besar
2) Memiliki wajah datar dan lebar
3) Lengan lebih panjang
4) Geraham yang besar
Dari
data tersebut yang termasuk karakter Homo Sapiens adalah ….
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
D. 2) dan 4)
E. 3) dan 4)
45. Salah satu ciri budaya manusia di zaman megalitikum adalah
….
A. manusianya akrab dengan teknologi canggih dalam bentuk
pengecoran logam
B. peralatan yang dibuat masih memiliki bentuk yang abstrak
dan sangat kasar
C. masih nomaden dan tergantung pada alam
D. manusianya memilih untuk tinggal di gua-gua
E. sudah mengenal animisme dan dinamisme
46. Perhatikan gambar
berikut !
Gambar tersebut adalah proses pembuatan
perkakas dengan penggunaan teknik ….
A. Bivalve
B. Fotocopy
C. Slash and burn
D. A cire perdue
E. Scan
47. Perhatikan data berikut ini :
1) Sebagai tempat memperingati seseorang (kepala suku) yang
telah meninggal
2) Sebagai sarana pemujaan terhadap arwah nenek moyang
3) Sebagai tempat menampung kedatangan roh
4) Sebagai tempat meletakkan sesaji
5) Sebagai kubur batu
Fungsi menhir ditunjukan oleh nomor ….
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 1), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 2), 4), dan 5)
48. Perdagangan adalah kegiatan yang mejadi kunci adanya
perubahan pada msyarakat prasejarah Indonesia. Jalur perdagangan yang
menghubungkan Asia, Eropa, dan Afrika disebut dengan ….
A. Jalur darat
B. Jalur sutra
C. Rute
D. Jalur barat
E. Jalur timur
49. Pengaruh kebudayaan India yang paling besar terhadap
perkembangan masyarakat pra sejarah di Indonesia adalah ….
A. Seni rupa/ukir
B. Seni bangunan
C. Aksara/tulisan
D. Kesusastraan
E. Seni hias
50. Percampuran kebudayaan Dravida dan Arya menghasilkan agama
….
A. Siwa
B. Jainisme
C. Hinduisme
D. Sababiyah
E. Brahmanisme
KUNCI SEJARAH INDONESIA (WAJIB A) K-13
KELAS X
1.
B
2.
B
3.
B
4.
D
5.
E
6.
D
7.
C
8.
B
9.
E
10. E
11. A
12. A
13. E
14. D
15. A
16. D
17. C
18. A
19. C
20. C
21. C
22. A
23. C
24. D
25. A
26. A
27. E
28. C
29. C
30. A
31. A
32. D
33. C
34. B
35. A
36. E
37. C
38. A
39. A
40. C
41. A
42. A
43. D
44. A
45. E
46. D
47. C
48. B
49. C
50. C
Subscribe to:
Posts (Atom)